Categories: Kesehatan

Wali Kota Lepas Pasien Sembuh Covid19

KUPANG, DELEGASI.COM – Wali Kota Kupang, Jefri Riwu Kore melepas  salah satu pasien yang dinyataak smbuh dari covid 19 di pelaataran RSUD S.K Lerik, Jumat(19/6).

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) S. K. Lerik sebagai rumah sakit rujukan pemerintah dalam menangani pasien positif Covid-19 di Kota Kupang.

Hadir bersama Wali Kota, Kepala Dinas Kesehatan Kota Kupang, drg. Retnowati, M.Kes., Direktur Rumah Sakit S. K. Lerik, dr. Marsiana Y. Halek, Kepala Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Sekda Kota Kupang, Ernest S. Ludji, S.STP., M.Si. Tak ketinggalan tim tenaga medis yang selama ini menangani pasien Covid-19 di RSUD S. K. Lerik yang nampak penuh sukacita melepas pasien perdana mereka yang telah sembuh dari Covid-19.

Pasien yang terpapar covid-19 yang dirawat selama 10 hari di RSUD S. K. Lerik tersebut sudah selesai dirawat dan dinyatakan sembuh 100 persen sehingga diperbolehkan pulang oleh pihak RSUD.

Pasien dinyatakan telah aman untuk dapat kembali ke lingkungan masyarakat.

Wali Kota mengimbau agar masyarakat tetap waspada terhadap penularan Covid-19 namun dapat menerima pasien sembuh Covid-19

“Masyarakat dapat menerima pasien yang sudah sembuh dari Covid-19 kembali bergabung dalam kehidupan bermasyarakat yang normal dan jangan ada diskriminasi,” imbau Wali Kota Kupang.

Pasien sembuh Covid-19 dari RSUD S. K. Lerik merupakan pasien sembuh yang ke-26 dari 33 pasien positif Covid-19 di Kota Kupang (berdasarkan perbandingan data monitor kewaspadaan infeksi covid-19 Kota Kupang per 18 Juni 2020 pukul 18.00 Wita.

//delegasi(*/tim)

 

Komentar ANDA?

Penulis Delegasi

Recent Posts

Uni Eropa Akan Terapkan UU Anti-Pencucian Uang, Aset Kripto Menjadi Sasaran

Delegasi.com - Uni Eropa (UE) berencana untuk memperketat regulasi terkait aset kripto dengan menerapkan aturan…

2 hari ago

Susu Oat vs Susu Almond: Duel Alternatif Sehat Susu Sapi

delegasi.com - Susu oat dan susu almond kini populer sebagai alternatif susu sapi yang lebih…

3 hari ago

Kisah Zhang, Lulus S3 di Usia 16 Tahun, Kini Tak Punya Pekerjaan dan Menggelandang

Delegasi - Zhang Zhiqiang adalah seorang pemuda asal China yang menjadi sorotan publik pada tahun…

7 bulan ago

Cara Menurunkan Tagihan Bulanan Indihome 2023

Delegasi - Indihome adalah salah satu provider internet terbesar di Indonesia. Provider ini menawarkan berbagai…

7 bulan ago

Broker Forex Terbaik Yang Resmi di Rilis BAPPEBTI 2023

Delegasi - Trading forex adalah salah satu instrumen investasi yang populer di dunia, termasuk di Indonesia.…

7 bulan ago

Tips Trading Forex Aman dan Profitable untuk Pemula

Delegasi - Trading forex adalah salah satu instrumen investasi yang populer di dunia. Namun, trading forex…

7 bulan ago